
Paket Lebaran Yatim
Idul Fitri seharusnya menjadi momen penuh kebahagiaan. Suasana hangat bersama keluarga, hidangan istimewa yang tersaji, serta baju baru yang dikenakan. Namun, bagi banyak anak yatim dan dhuafa, kebahagiaan itu masih menjadi harapan yang jauh.
Di hari yang semestinya penuh suka cita, mereka justru merayakan dalam keterbatasan. Bahkan, untuk sekadar menikmati kue lebaran pun mereka harus menahan keinginan.
Padahal, membahagiakan anak yatim adalah amalan yang sangat dicintai Allah dan Rasul-Nya. Rasulullah ﷺ bersabda:
Ramadhan tahun ini, mari wujudkan senyuman di wajah mereka. Jadilah bagian dari kebaikan yang membawa keberkahan. Berbagi sedikit dari rezeki kita, insyaAllah menjadi jalan menuju surga.
"Orang-orang yang memelihara anak yatim di antara umat muslimin, memberikan mereka makan dan minum, pasti Allah memasukkannya ke dalam surga, kecuali ia melakukan dosa yang tidak bisa diampuni.” (HR. Tirmidzi dari Ibnu Abbas)
Klik donasi sekarang, dan hadirkan kebahagiaan untuk mereka!